So which of your Lord`s blessings do you deny?



 if you have nothing to be grateful for, check your pulse. :)
"It’s not often that we’re just happy to be alive ^^ -Author unknown-"
[Reblog from Chibird @ Tumblr]


jika kau tak tau apa yang harus kau syukuri,
jika kau tak tau atas apa kau harus berterima kasih, dan kepada siapa,
sentuhlah pergelangan tanganmu
dan periksa nadi-mu

segera,
kita akan tau, begitu banyak nikmat allah yang luput kita syukuri
salah satunya nikmat hidup,
nikmat merasakan bahwa masih ada darah yang mengalir di nadi kita,
mengetahui bahwa masih ada detak yang terasa di jantung kita...

"So which of your Lord`s blessings do you deny?"
Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan.. [QS: Ar Rahmaan]

alhamdulillah ^^

Komentar

Postingan Populer

Agar di Kampus Tak Sekadar Kuliah

Hari ‘Kemerdekaan’ Hati

[Book Review] Student Traveler by Kak Annisa Potter