sebelum hilang

inspirasi
sulit dicari
namun mudah hilang

lekas jerat semuanya
tangkap dengan pena-mu

lekas serap semuanya
abadikan dengan kertas-mu

lekas
sebelum ia hilang

(#puisilimamenit @salmafadhilah, 5 september 2011)

Komentar

Postingan Populer

Penerapan Value Engineering Pada Project Delivery

Quarterly Quality

Manajemen Komunikasi Efektif Pada Project-Based Organizations